Para masyarakat Indonesia tentu sudah akrab dengan AC. Air conditioner atau AC ini memang benda yang sangat diperlukan oleh banyak orang, terlebih iklim di Indonesia yang memang panas.
Awalnya, AC memang dianggap barang yang mahal dan elegant karena hanya beberapa orang yang mampu membelinya. Namun, saat ini hampir semua rumah sudah memiliki barang ini.
Fakta dan Mitos tentang AC
Namun, tahukah Anda jika AC juga memiliki fakta dan mitos? Untuk lebih jelasnya, silahkan simak artikel ini.
Saat terjadi gangguan pada AC, seperti misalnya kurang mengeluarkan udara dingin, freon kerap dianggap sebagai penyebabnya. Meski begitu, saat terjadi gangguan pada AC, tidak selalu disebabkan karena freon habis atau berkurang tekanannya.
1. Wajib mengganti Freon secara rutin
Saat terjadi gangguan pada AC, seperti misalnya kurang mengeluarkan udara dingin, freon kerap dianggap sebagai penyebabnya. Meski begitu, saat terjadi gangguan pada AC, tidak selalu disebabkan karena freon habis atau berkurang tekanannya.
Gangguan bisa saja disebabkan oleh filter yang kotor. Freon hanya perlu diganti jika mengalami kebocoran yang biasanya disebabkan karena masalah pada sambungan pipa, atau selang yang bengkok atau patah. Namun sebenarnya freon memiliki jangka waktu pengisian yang cukup lama, yakni 4 hingga 5 tahun.
Kenyaman saat tidur kerap diidentikkan dengan tingginya suhu yang ada di ruangan. Beberapa orang percaya, semakin dingin, semakin nyaman pula tidurnya. Hal ini tentunya tidak tepat. Sebab, suhu tubuh manusia itu tidak sama.
2. Semakin dingin suhu AC maka semakin nyaman
Kenyaman saat tidur kerap diidentikkan dengan tingginya suhu yang ada di ruangan. Beberapa orang percaya, semakin dingin, semakin nyaman pula tidurnya. Hal ini tentunya tidak tepat. Sebab, suhu tubuh manusia itu tidak sama.
Untuk menentukan suhu yang tepat, Anda perlu memperhitungkan sirkulasi udara, kelembapan, serta suhu tubuh.
Sebenarnya, hal ini tergantung dari seberapa lamanya Anda meninggalkan ruangan. Jika Anda hanya pergi beberapa menit hingga sekitar satu jam, sebaiknya Anda tak perlu mematikan AC atau pendingin udara.
3. Matikan AC saat keluar agar hemat listrik
Sebenarnya, hal ini tergantung dari seberapa lamanya Anda meninggalkan ruangan. Jika Anda hanya pergi beberapa menit hingga sekitar satu jam, sebaiknya Anda tak perlu mematikan AC atau pendingin udara.
Sebab, ketika Anda kembali, tarikan listrik yang digunakan saat pertama menyalakan AC justru lebih besar. Namun, jika Anda keluar untuk waktu yang lama, selalu pastikan AC dalam keadaan mati. Demi keselamatan dan keamanan rumah Anda.
Secara kasat mata mungkin Anda berpikir jika AC Inverter dijual dengan harga lebih mahal daripada AC Standar di pasaran. Namun yang tak boleh Anda lupakan adalah tagihan listrik yang harus Anda bayar setiap bulannya.
4. AC inverter lebih mahal
Secara kasat mata mungkin Anda berpikir jika AC Inverter dijual dengan harga lebih mahal daripada AC Standar di pasaran. Namun yang tak boleh Anda lupakan adalah tagihan listrik yang harus Anda bayar setiap bulannya.
Dengan menggunakan AC Inverter, Anda dapat menghemat tagihan listrik hingga 50% dibandingkan dengan AC Standar.
Ketahui Fakta dan Mitos tentang AC
0 komentar
Posting Komentar
Blogger nggak suka spammer...