Sabtu, 30 Mei 2015

Martabak Paling Enak di Jakarta

Menemukan gerai penjual martabak paling enak di Jakarta gampang-gampang susah. Meski banyak gerai penjual makanan serupa, namun belum tentu menemukan tampilan, rasa maupun harga yang cocok buat penggemar martabak. Sudahkah anda berkunjung ke gerai Martabak Orins di Jakarta untuk menikmati kelezatan martabak manis sesungguhnya? Apalagi martabak manis atau ada yang menyebutnya martabak Bangka, martabak Bandung atau terang bulan yang disajikan oleh Orins memberi toping melimpah dengan aneka macam rasa serta penyajian khas yang unik.

Martabak paling enak di Jakarta di gerai Orins ini dibuat sedikit berbeda dengan penjual martabak manis pada umumnya. Biasanya jajanan martabak manis dilipat namun di Orins dibentuk seperti pizza dengan topping sangat padat berisi. Keunikan bentuk ini semakin digemari oleh sebagian masyarakat pecinta kuliner jajanan manis ini. Dikarenakan bentuknya seperti sebuah Pizza, maka banyak orang menyebutnya sebagai Martabak Pizza spesial Orins.

Alasan Orins membuat martabak paling enak di Jakarta dengan tampilan tidak dilipat dan layaknya pizza, selain terlihat lebih menarik juga lebih pas di mulut agar mudah dimakan karena tidak terlalu tebal. Dengan tidak melipat martabak, akan jelas terlihat tebal tipis taburan toping di atasnya. Toping yang melimpah ini menjadi jaminan kepuasan pelanggan.


Martabak Paling Enak di Jakarta
Orins Martabak Pizza Spesial Jakarta

Usaha menjadi Martabak Paling Enak di Jakarta

Martabak Orins memulai usaha bisnis ini sekitar pertengahan 2010, Orins dengan mencoba membuat martabak manis yang memiliki keunikan dan keunggulan baik itu dalam rasa maupun bentuk penampilan yang berbeda dengan penjual martabak di Jakarta yang sudah ada terlebih dahulu. 
“Idenya memang ingin membuat makanan yang disukai oleh semua orang, namun harus yang berbeda. Makanya, saya memilih martabak yang disukai banyak orang, tapi bentuknya tidak dilipat,” kata Sonny Arca Adryanto, Pencipta Martabak Orins. 
Berkat usaha keras serta pengorbanan untuk menjadi salah satu martabak paling enak di Jakarta, akhirnya Martabak Orins mendapat kepercayaan dengan dibuktikan semakin banyak pelanggan yang berkunjung ke gerai Orins. Untuk memudahkan pelanggan menemukan gerai Orins maka 7 cabang di Jakarta telah dibuka.

Meskipun usaha semakin berkembang faktor ke-higienis-an tetap di jaga oleh pemiliknya. Orins selalu menggunakan bahan-bahan berkualitas tinggi sehingga menghasilkan hasil martabak spesial yang bermutu serta berkualitas. Orins selalu menghindari dan membuang jauh penggunaan bahan pengawet, ragi, pemutih maupun pelembut.  Dengan demikian cita rasa lezat yang higienis dapat terpenuhi dan memuaskan para pelanggan setia Martabak Orins paling enak di Jakarta.

Martabak Telor Paling Enak di Jakarta
Orins Martabak Telor Paling Enak di Jakarta
Untuk memenuhi selera pencinta martabak manis Orins yang enak di Jakarta ini, tersedia 18 ragam varian rasa dengan 4 ukuran pilihan yaitu mini, sedang, besar dan jumbo yang dapat disesuaikan dengan selera pembeli. Termasuk variasi harga mulai dari Rp. 6.000,- sampai dengan Rp. 80.000 yang tentunya semua kalangan dapat menikmati lezatnya Orins martabak paling enak di Jakarta.

Selain menyediakan martabak manis, di Orins tersedia juga martabak telor juga dengan menggunakan bahan-bahan berkualitas.  Tersedia Martabak Telor Daging Sapi dan Daging Ayam dengan daging yang tidak dihaluskan melainkan di potong-potong kecil yang akan membuat terasa saat digigit, juga Martabak telor + keju yang sedikit berbeda dengan martabak yang dijajakan di pinggir jalan.

Daftar Harga Orins Martabak Paling Enak di Jakarta
Daftar Menu & Harga Martabak Paling Enak di Jakarta Orins

GERAI MARTABAK ORINS di Jakarta

Silahkan kunjungi Lokasi Martabak Enak Orins untuk menikmati lezatnya Martabak Paling Enak di Jakarta. Untuk pemesanan delivery, silahkan menghubungi nomor telepon yang di sediakan di cabang-cabang yang terdekat  dengan lokasi Anda:  
  1. Cabang Gondangdia Jl. Taman Cut Mutia Menteng, Seberang Stasiun Gondangdia Sebelah Restoran Padang Sederhana. Telp.  0813-1716-1705, 0815 – 1121 – 3200, 0819 – 1118 – 7755
  2. Cabang BSD, Jl. Pahlawan Seribu No. 33. BSD City 50M dari Pom Bensin Total.  Telp: 0813 – 7262 – 0710, 0819 – 1118 – 5515
  3. Cabang Setia Budi. Jl.Pedurenan Masjid 4 Karet Kuningan, Jakarta Selatan (Belakang Kuningan City/ ITC Ambasador) Telp : 0813 – 7262 – 0760, 0819 – 1118 – 6696
  4. Cabang Tebet. Jl.  Tebet Utara 1 No. 13C  Seberang Salon Evergreen, Jakarta Selatan. Telp:  (021)  0815 19 8000 40, 0813 – 7262 – 0680
  5. Cabang Kebayoran Baru. Jl.  Wijaya I No. 30 Kebayoran Baru – Jakarta Selatan Telp: 0821 – 1482 – 1234, 0813 – 7262 – 0730
  6. Cabang Jalan Tambak. Jl. Raya Tambak No. 37 Pegangsaan Menteng – Jakarta Pusat Telp: Telpon : 0818-0755-9000; 0812-7020-5700; 0857-7990-0300.
  7. Cabang Cilandak. Jl. Cilandak KKO No. 2, RT. 015 RW. 05, Depan Mal Cilandak, Jakarta Selatan. Telpon: 0857-7990-0100; 0812-7020-8700; 0818-0682-1000


Martabak Paling Enak di Jakarta - Kanal Informasi